Tak usah takut sama bentuk garis keatas, miring maupun kesamping, model stripes pattern (busana bergaris) tidak pernah mati gaya. Yang Anda butuhkan adalah padu-padan, agar kesan monoton garis, bisa diminiamalisir.
1 Party after five!
Lepas blazermu, padankan long dress dipenuhi stripes patterndengan rompi warna polos.
2.Siap-siap ke kantor:
Ada baiknya Anda mencobajump suit warna polos, gabungkan dengan blezerstripes pattern.
3 Undangan Makan Siang
Rok model A-Line warna polos dengan aksen lipit dan atasan stripes pattern, menjadikan kamu
tampil feminin.
4.Come to Hang Out!
Paduan celana stripes pattern dengan clogs mengesankan Anda benar-benar in relax mood.
Mengkoreksi dibagian muka sekitar pipi & dagu agar tidak terlihat panjang. perempuan dengan muka lonjong mempunyai muka cenderung panjang. Umumnya lebih dari satu setengah lebar dahi. Pipi yang kurus, berdagu runcing dan mempunyai lebar dahi yang sama dengan lebar rahang. Mengoreksi gaya hijab akan membantu mengurangi kesan panjang/lonjong. Terutama dengan mengoreksi bagian pipi dan dahi. Kenakan ciput warna kontras dengan kerudung. Hindari gaya ikat di tengkuk, beri volume lebih di sisi kepala.
Hindari pemakaian ciput pet karena bagian dahi jadi terlihat lebih tinggi dan membuat wajah berkesan lebih panjang. Perhatikan garis jilbab di sepanjang pipi, jangan terlalu maju, bahkan sebaliknya, sedikit ditarik kebelakang supaya pipi terlihat lebih terbuka. Untuk gaya jilbab ke kantor, pilih gaya kerudung yang simpel. Gaya jilbab turki dengan simpul sederhana di bawah dagu, Bisa memberi kesan bervolume dan gampang mengaturnya supaya bagian pipi lebih kelihatan.elzatta Hijab Expert

Tidak ada komentar:
Posting Komentar